Product

Dealer

Credit

Konsultasi

Service

bLU cRU

Keseruan Gathering Nasional ke-2 WR Owners Indonesia, Nikmati Adventure Bersama WR155R di Tegal

12 March 2024

product-picture

Daya tarik WR155R membuat para pecinta adventure semakin menikmati aktivitas berkendara yang dilakukan. Pengguna motor dual purpose Yamaha itu pun kian bertambah, salah satunya bisa dilihat dari perkembangan komunitas yang terus aktif beraktivitas. Hal itu seperti yang ditunjukkan oleh komunitas WR Owners Indonesia (WOI) yang konsisten menjalani hobi berkendara memakai WR155R dalam beragam kegiatan menarik.